Strategi Pembelajaran di Sekolah Dasar Islam Al-Kautsar Kota Tangerang pada Era Pendemi Covid 19

  • Umi Sumiati As Universitas Tangerang Raya
  • Hadi Hardiansyah Universitas Tangerang Raya
  • Ady Darmansyah Universitas Tangerang Raya
Keywords: Peserta Didik, Era Covid 19, Strategi Pembelajaran Daring

Abstract

This study was conducted with the aim of analyzing the Learning Strategies carried out by the Al-Kautsar Islamic Elementary School Teacher in Tangerang City during the Covid 19 Pandemic Era. The research the author conducted was a qualitative research type of library research. Library research is research that is carried out by collecting data through books, journals, news, magazines, newspapers and so on, the data is collected through documentation techniques by means of reading, studying, understanding, and recording literacy related to literature. learning carried out at the Al-Kautsar Islamic Elementary School, Tangerang City.

Online learning carried out through the WhatsApp Group application is in accordance with the conditions, abilities, and circumstances of students in the Al-Kautsar Islamic Elementary School, Tangerang City.

Abstrak

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menganalisis Strategi Pembelajaran yang di lakukan oleh Guru Sekolah Dasar Islam Al-Kautsar Kota Tangerang pada Era Pendemi Covid 19. Penelitian yang penulis lakukan adalah penelitian kualitatif jenis riset Kepustakaan (Library Research). Penelitian Kepustakaan adalah Penelitian yang dilakukan dengan cara pengumpulan data melalui buku-buku, jurnal, berita, majalah, surat kabar dan lain sebagainya, data tersebut dikumpulkan melalui Teknik dokumentasi dengan jalan yang dilakukan adalah membaca, mengkaji, memahami, serta mencatat literasi yang berkaitan dengan pembelajaran yang dilakukan di Sekolah Dasar Islam Al-Kautsar Kota Tangerang. Pembelajaran secara daring yang dilakukan melalui Aplikasi WhatsApp Group sesuai dengan kondisi, kemampuan, keadaan peserta didik di lingkungan Sekolah Dasar Islam Al-Kautsar Kota Tangerang.

References

Apriliyadi., Karsani, Eki., and Hendrix, Tommy, ‘Kajian Fenomena Pandemi Covid-19 di Indonesia: Perspektif Wacana, Pengetahuan dan Kekuasaan Foucault’, SOROT, 16.2 (2021), 99-117

Dewi., Puspa, Nofita., and Laelasari, Iseu, ‘Penerapan Pembelajaran IPA Daring Berbasis Whatsapp Group untuk Siswa Madrasah Ibtidaiyyah di Tengah Pandemi Covid-19’, Jurnal Penelitian, 14.2 (2020), 249-268

Diva., Salwa, Andi., Chairunnisa, Ananda Alma., and Mufidah, Tuhfah Humaira, ‘Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19’, Current Research in Education: Conference Series Journal, 1.1 (2021)

Haryadi, Rudi., and Selviani, Fitria, ‘Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19’, Academy of Education Journal, 12.2 (2021), 254-261

Kemdikbud, UUD 1945 Pasal 31 Ayat 1 https://jdih.kemenkeu.go.id/fulltext/1989/2tahun~1989uupenj.htm#:~:text=Hal%20ini%20dimaksudkan%20untuk%20memberi,warga%20negara%20berhak%20mendapat%20pengajaran%22. (Diakses Jum’at, 25/02/2022, Pkl. 20:34 Wib)

Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan dan Menteri Dalam Negeri No. 01/KB/2021, No. 516 Tahun 2020, No. HK.03.01/Menkes/363/2020, dan No. 440-882 tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran pada Tahun Ajaran 2020/2021 dan Tahun Akademik 2020/2021 di masa Covid-19 (Diakses Jum’at, 25/02/2022, Pkl. 21:02 Wib)

Mustakim, ‘Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 pada Mata Pelajaran Matematika’, Al Asma: Journal of Islamic Education, 2.1 (2020), 1-12

Putri, Yastofi Royana., Suwandayani, Beti Istanti., and Muzakki, Abdurrohman, ‘Implementasi Proses Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar Kota Batu’, ELSE (Elementary School Education Journal), 5.2 (2021), 302-312

Rahma, Riskiana., and Nugraheni, Nursiwi, ‘Strategi Pembelajaran Guru Sekolah Dasar Di Era Pandemi Covid-19’, Prosiding Seminar Nasional IAHN-TP Palangka Raya, No. 1 (2020)

Saputra, Rizki Maulana Andi., Hariyadi, Ahmad., and Sarjono, ‘Pengaruh Motivasi dan Efikasi Diri Terhadap Kemandirian Belajar Sistem Daring pada Siswa Kelas XII IPS SMA Negeri Kedungadem Bojonegoro’, Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7.3 (2021), 840-847

Sari, Milya., and Asmendri, ‘Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA’, Natural Science: Jurnal Penelitian Bidang IPA Dan Pendidikan IPA, 6.1 (2020), 41-53

Zed, Metode Penelitian Kepustakaan (Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2008)

Published
2022-09-28
How to Cite
As, U., Hardiansyah, H., & Darmansyah, A. (2022). Strategi Pembelajaran di Sekolah Dasar Islam Al-Kautsar Kota Tangerang pada Era Pendemi Covid 19. Eduprof : Islamic Education Journal, 4(2), 146-158. https://doi.org/10.47453/eduprof.v4i2.122

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.